Diorama Cafe adalah kafe dengan konsep unik dengan elemen dekoratif artistik.Kafe ini dirancang dengan interior yang kreatif dan menarik, memberikan pengalaman berbeda bagi pengunjungnya.Diorama berlokasi di Jl. Dewi Sekardadu, Sidomukti, Tlogopatut, Kec. Gresik, Kab. Gresik (MAP).
Diorama menawarkan berbagai menu kopi spesial, minuman segar, serta aneka makanan ringan dan berat yang disajikan dengan presentasi menarik. Baik untuk bersantai, bekerja, atau berkumpul dengan teman, Diorama Cafe menghadirkan pengalaman ngopi yang berbeda, lengkap dengan lingkungan yang inspiratif dan ramah untuk segala aktivitas.
Diorama memiliki luas area 300m2 dan dapat menampung sebanyak 90 pengunjung dengan jumlah pekerja sebanyak 8 orang .Terdapat Luas Area parkir dengan Kapasitas 50 unit motor dan 5unit mobil dan 1 bus, toilet, CCTV, Tempat Ibadah, dan menerapkan Konsep Pengelolaan Limbah 3R (Reduse, Reuse, Recycle).
- Jam Operasional
Weekday : 10.00 - 23.00 WIB
Weekend : 10.00 - 23.00 WIB
- Harga Menu
Rp. 15.000 – Rp. 28.000
- Menu Ragam yang disajikan: International Oriental, International Western dan Tradhisional Nusantara
- Makanan : Nasi Kulit, Bakso Aci, Chicken Wings, dll
- Snack : Sampler
- Minuman : Kopi, Squash Squad, Leci Tea dll
- Contact Person : 085730461298 (Admin)
- Instagram : @dioramacafe.id
- Jumlah pengunjung tahun 2024 ( sisparnas.kemenparekraf.go.id )
Wisnu (Wisatawan Nusantara) :12.0000 orang
- Kelembagaan: Diorama